Pemasangan Recent Post di Blog atau juga Artikel terbaru ini terbilang mudah sekalipun bagi pemula pasalnya hanya menambahkan kode HTML yang akan di terapkan untuk membuatnya. sehingga tidak perlu lama lama akan langsung bisa di buat.
Pembuatan Recent Post di Blog ada dua cara yaitu dengan cara yang sudah di sediakan oleh Blogger.com atau dengan cara menambahkan HTML di dalam Tambahkan Gadget. Ariftea.com akan memberikan cara untuk keduanya agar kamu bisa memilih salah satunya.
#Pertama Recent Post di Blog yang di sediakan oleh Blogger
1. Login Blogger
2. Pilih Tata Letak
3. Pilih Lagi Tambahkan Gatget
4. Setelah anda masuk pada Tambahkan Gadget cari Tulisan Feed dan klik
5. Akan Muncul seperti di bawah ini
6. Masukan URL http://www.ariftea.com/feeds/posts/default Ganti yang di blog warna www.ariftea.com Dengan URL atau alamat blog masing masing. lalu klik Lanjutkan maka akan tampil seperti ini
7. Terakhir Klik Simpan.
Ket :
Tampilan 5 item = Jumlah Post
#Kedua Recent Post di Blog dengan Menambahkan Gadget HTML
Cara yang kedua ini terbilang mudah dan tidak begitu ribet selain itu kita bisa menambahkan Recent post Lebih dari 5 item alias sesuka hati kita.
Berikut Cara Caranya
1. Langkan nya sama dengan yang di atas dari nomor 1 sampai 3
2. pilih HTML/Java Script
3. Paste kode di bawah ini ke dalam nya
<div id="tb">
<script style="text/javascript" src="http://tutorialblogspot.googlecode.com/files/recentpostnothumbnail.js"></script>
<script style="text/javascript">var numposts = 10;var showpostdate = false;var showpostsummary = false;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script>
<script src="http://www.ariftea.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts"></script></div>
<div style="display:none;">Recent Post no Thumbnail by <a href="http://www.ariftea.com/">Tutorial Blogspot</a></div>
<style type=text/css>
#rpdr {background: url( https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhISiIeNdUdhPjrZpjRsOq6K3WhdclRA4kfUGfRoPkK0vNgGbMTuggcy67ZfQ-yf6bYr537OujgeP0HACnGibGF4nnZ9s3m_wfT2YzKX8sRtymGl6cOk172lpm4hKJTjGXMmlsXQ4gZHkl2/s1600/blogger.png ) 0px 0px no-repeat; padding: 1px 0px 0px 19px; height:14px; margin: 5px 0px 0px 0px;line-height:14px;}
#rpdr, #rpdr a {color:#808080;}
#tb { }
.bbrecpost2 {
padding-top:6px;
padding-bottom:6px;
border-bottom: 1px #cccccc dotted; }
</style>
4. Lalu Klik Save
Keterangan :
Ganti www.ariftea.com Dengan alamat Blog masing masing
10 Jumlah Artikel Yang di terbitkan
Hasilnya Seperti di bawah ini
Sekian Tutorial yang dapat saya berikan tentang Cara Memasang dan Membuat Artikel Terbaru / Recent Post di Blog , Semoga Membantu dan Bermanfaat Amiin